Day: September 3, 2022
YESUS SEBAGAI PRIORITAS
(Kebijaksanaan 9:13-18; Filemon 9b-10.12-17; Lukas 14:25-33)Minggu, 4 September 2022RD. Novly Masriat Gereja adalah persekutuan iman yang percaya kepada Kritus sebagai kepala Gereja. Gereja bukan pertama-tama semua piramida yang menempatkan kelompok tertentu di paling atas dan ke lompok lain di paling bawah. Gereja adalah umat Allah yang berkumpul bagaikan lingkaran dan Kristus berada di tengah-tengah. Itu
BERKORBAN SEBAGAI SYARAT KEMURIDAN
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA MASOHI MALUKU TENGAHMinggu, 04 September 2022Minggu Biasa XXIIIMinggu Kitab Suci NasionalInjil : Luk. 14 : 25 – 33 Semua orang boleh mengklaim bahwa dia adalah seorang pencinta, tapi hanya sedikit saja yang mampu berkorban untuk dia/mereka dan apa yang dicintainya. Maka kerinduan untuk menjadi seorang murid Yesus menuntut syarat pengorbanan;
Laporan dari Romo Andre Buarlele, MSC .,Romo Paroki St. Petrus Waipo Pulau Buru
Gerakan_satu_batu untuk Rumah Tuhan Adik-adik bersemangat mengumpulkan batu-batu utk proses pembangunan Gereja Stasi Wapsalit. Kristus adalah batu penjuru. PULAU BURU ADALAH CINTA PERTAMAKU SEBAGAI USKUP AMBOINA
TIDAK SEMPURNA
Kita bukanlah manusia sempurna! Ini kenyataan eksistensial yang patut diterima. Dalam upaya mempertahankan dan merawat kesehatan mental (cth. pikiran yang jernih dan batin yang damai, hidup yang terus produktif) niscaya kita akan berperang dengan iblis bernama emosi-emosi negetif (cth. sedih, marah, cemas, dll). Oleh karena itu, ketika kita mulai berpikir dan merasa bahwa hidup ini
KEKRISTENAN DAN PESTA PADUAN SUARA
Kekristenan itu tidak bisa direduksi dinamikanya sekedar memainkan ritme kalender liturgi tahunan atau bahkan turun lagi sekedar kekompakan menyanyikan secara indah nyanyian liturgi dalam kekompakan busana dan gerak tubuh. Kekristenan atau termasuk mengerucut kecil di dalamnya dimensi eklesialitas itu, sebenarnya jauh lebih luas bahkan lebih dalam dari sekedar nyanyi-bernyanyi. Apalagi sekedar soal naik dan turun