Day: March 14, 2024
KEJAHATAN DAN KEBENCIAN AKAN MEMBUNUH MEREKA YANG MEMELUKNYA
EMBUN ROHANI PAGI DARI KEUSKUPAN KENINGAU, SABAH – MALAYSIAJumat, 15 Maret 2024Hari Biasa Pekan IV PrapaskahInjil : Yoh. 7 : 1 – 2. 10. 25 – 30 ”Bila kita memeluk erat kejahatan dan kebencian terhadap orang baik dan kebaikan maka pada waktunya mereka akan menghancurkan bahkan membunuh diri kita sendiri.” Kebencian orang-orang terhadap Yesus pada
ROH KUDUS TERUS BEKERJA DI STASI ST. YOHANES BIAH KENINGAU
Hari ke – 3 kami mengunjungi sebuah stasi dari Paroki St. Fransiskus Katedral KENINGAU yakni Stasi St. Yohanes Biah. Kebanyakan yang hadir dalam pelayanan hari ini adalah para pekerja dari Indonesia khususnya dari Timor dan Flores, yang diperkirakan sekitar 400 orang. Keadaan tambah terharu ketika melihat kebahagiaan yang terpancar dari wajah saudara-saudara kita yang merantau