EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISERabu, 29 Juni 2022Pada HR St. Petrus dan St.…
KELUARGA ADALAH HARTA YANG PALING BERHARGA DALAM HIDUP
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISE
Sabtu, 17 Desember 2022
Minggu Advent III
Injil : Mat. 1 : 1 – 17

Tentunya setiap dari kita tidak bisa memilih dari keluarga mana kita dilahirkan. Hubungan darah seseorang dari orang tua dan nenek moyangnya tak dapat disangkal. Akibatnya kita harus menerima kenyataan bahwa tidak semua anggota keluarga sebelumnya selamanya baik bahkan sempurna; Ada saja kisah-kisah tidak elok dari generasi-generasi sebelumnya bahkan kita pun sendiri sebagai pelakunya.
Itu pun yang dialami oleh Yesus Kristus ketika diperhadapkan dengan silsilah atau pohon keluarga-Nya; Ada Daud yang membunuh, Salomo yang menyembah berhala dan beragam kisah sedih yang diukir oleh nenek moyang-Nya. Meskipun demikian Yesus menerimanya sebagai anugrah dan fakta. Tertulis indah dalam Kitab Suci,” Dan dari Maria itulah lahir Yesus yang disebut Kristus. Jadi dari Abraham sampai Daud, semuanya ada empat belas generasi. Dari Daud sampai masa bangsa Israel dibuang ke Babel ada empat belas generasi juga. Dari masa bangsa Israel dibuang ke Babel sampai kelahiran Kristus ada pula empat belas generasi .” ( Mat. 1 : 17 )
Karena itu benarlah apa yang dikatakan oleh Paus Fransiskus, ” Tidak ada keluarga yang sempurna; Pun tidak ada orang tua yang sempurna. Maka cinta setiap oranglah yang harus menyempurnakan keluarga masing-masing.”
Selamat berakhir pekan untuk para sahabat
Salam, doa dan berkatku ( + ) untuk semua ( Mgr. Inno Ngutra : Minnong – Duc in Altum )
Related Posts
- JADILAH GEREJA KRISTUS YANG HIDUP
- HIDUP DALAM PERSEKUTUAN DENGAN TUHAN
Jumat, 06 Mei 2022Bac. I : Kis. 9 : 1 - 20Injil : Yoh. 6…
- SENJATA YANG PALING AMPUH
DAILY WORDS, SENIN, 13 JUNI 2022PEKAN BIASA XPW ST. ANTONIUS DARI PADUABY RP. PIUS LAWE,…
Archives
- July 2025
- June 2025
- May 2025
- April 2025
- March 2025
- February 2025
- January 2025
- December 2024
- November 2024
- October 2024
- September 2024
- August 2024
- July 2024
- June 2024
- May 2024
- April 2024
- March 2024
- February 2024
- January 2024
- December 2023
- November 2023
- October 2023
- September 2023
- August 2023
- July 2023
- June 2023
- May 2023
- April 2023
- March 2023
- February 2023
- January 2023
- December 2022
- November 2022
- October 2022
- September 2022
- August 2022
- July 2022
- June 2022
- May 2022
- April 2022
Categories
- APP 2025
- banda naira
- Beranda Nuhu Yuut
- berita dari kei kecil
- berita duka
- Berita Keuskupan
- BKSN
- Bulan Liturgi Nasional
- Daily Words
- Downlaod
- ekaristi
- Embun Pagi
- Filsafat
- Frits H. Pangemanan
- Hari Lahir Kota Ambon
- HUT Episkopal
- Jumaat Agung
- Kamis Putih
- Katedral Ambon
- Kepausan
- Kevikepan Kei Kecil
- Kevikepan KKT/MBD
- Kevikepan Kota Ambon
- Kevikepan seram
- Kewikepan Seram
- kolese Joannes Aerts Kei Besar
- Kolose Andreas Sol
- Kolose YPKKA
- Komisi Kateketik
- Komisi Kepemudaan
- Komisi Kitab Suci
- komisi liturgi
- Komisi Pendidikan
- Komisi Seminari
- Kompasiana
- KOMSOS
- Kronik
- Kuasi Paroki Wowonda
- kunjungan kanonik
- Kunjungan Uskup
- Kuria MAM
- KWI
- LAPORAN MUSPASPAS
- mahasiswa katolik
- malaysia
- mars projo
- misa krisma
- Misionaris Marauke
- MUSPASPAS 2024
- MUSPASPAS2024
- OFM
- OMK
- Opini
- Paroki
- Paroki Passo
- Paroki Pinggiran
- Paroki St. Mathias Saumlaki
- Pesan Natal
- Prapaskah
- Rapat Kuria
- Refleksi Pastoral
- Rekoleksi
- Rekoleksi Para Imam
- Renungan
- rumah unio langgur
- satucintaseribusenyum
- Sejarah Kota Ambon
- SEKAMI
- sekami
- Stasi Banda Neira
- STFSP-Pineleng
- STPAK Ambon
- Surat Gembala
- Tahun Yubelium
- Tri Hari Suci
- unio projo
- Uskup Seno Ngutra
- Vatikan
- Wilayah
- Wilayah Aru
- Wilayah Buru
- Wilayah Kei Besar
- Wilayah Kei Kecil
- Wilayah Kota Ambon
- Wilayah KTT
- wilayah malut
- Wilayah Talimas
- wisata rohani airlow
- YPKKA