Category: Embun Pagi

IRI DAN BENCI MELAHIRKAN FITNAH DAN TUDUHAN

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESelasa, 08 Juli 2025Injil: Mat. 9 : 32 – 38 “Ketika seseorang memelihara kebencian dan iri hati di dalam dirinya maka ia akan memproduksi fitnah, tuduhan, pikiran negatif dan kejahatan.” Orang-orang Farisi yang tidak menyukai Yesus, akhirnya menebarkan fitnah dan tuduhan negatif terhadap Yesus seperti yang tertulis dalam Injil

DOAMU MAMPU MENGGERAKKAN HATI YESUS UNTUK MELAKUKAN MUJIZAT

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESenin, 07 Juli 2025Injil: Mat. 9 : 18 – 26 “Jangan pernah bosan atau berhenti berdoa karena setiap kali lututmu bertekuk, mulutmu mengucapkan dan jiwamu berbisik kepada Tuhan Yesus tentang keperluanmu maka hati-Nya pasti tergerak oleh belas kasihan untuk menolongmu sesuai waktu dan kehendak-Nya.” 1) Ucapkanlah kebutuhanmu kepada Tuhan

JADILAH PRIBADI YANG RIANG GEMBIRA KARENA TUHAN YESUS

INTISARI FIRMAN TUHAN DARI KOTA AMBON MANISEMinggu, 06 Juli 2025Hari Minggu Biasa IVInjil: Luk. 10 : 1 – 12. 17 – 20 Firman Tuhan hari ini menawarkan beberapa butir permenungan dan penguatan iman, yakni: “ 1) Tuhan memerlukan diri dan tenagamu untuk karya pewartaan. Firman-Nya: “Tuaian memang banyak, tetapi pekerja sedikit. Karena itu mintalah kepada

SIAPKAN HATIMU SEBELUM MEMINTA BERKAT

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESabtu, 05 Juli 2025Injil: Mat. 9 : 14 – 17 “Sering kita meminta Tuhan memberikan berkat di saat hati kita belum siap memerimanya, tetapi yang dilakukan oleh Tuhan adalah memberi di saat kita layak menerimanya agak berkat itu tidak disia-siakan.” Kelayakan hati untuk menerima berkat itu diumpamakan apa yang

MENJADI JALAN SETAPAK MENUJU YESUS

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISEJumat, 04 Juli 2025Injil: Mat. 9 : 9 – 13 “Jika engkau bertobat, berubah dan berbuah kebaikan maka sesungguhnya Anda telah menjadikan diri dan hidupmu sebagai contoh dan teladan bagi sesamamu. Engkau adalah pelita yang menerangi kegelapan dan engkaulah jalan setapak menuju Yesus.” Setelah pertobatannya, hidup dan diri Levi

BAHAGIA DAN SELAMAT KARENA YESUS

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISEKamis, 03 Juli 2025Pesta St. Thomas RasulInjil: Yoh. 20 : 24 – 29 “Apa lagi yang lebih membahagiakan jiwa jika keselamatan akan dialaminya setelah peziarahan di dunia ini? Itu hanya dapat terjadi bila engkau memutuskan untuk mengimani Yesus dan menjadikan-Nya Juruselamatmu.” Pada pesta St. Thomas ini, marilah kita menyatakan

PERBAIKI TINDAKAN, TATA KEMBALI KATA DAN PERBAHARUI IMANMU

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA METROPOLITAN JAKARTARabu, 02 Juli 2025Injil: Mat. 8 : 28 – 34 “Bila karena salah penafsiran ajaran agamamu, Anda menjadi pembenci, pelaku kejahatan dan penghina kemanusiaan maka duduklah tenang, renungkanlah lalu perbaiki tindakanmu, tata kembali kata dan kalimatmu dan perbaharui iman dan ajaran agamamu.” Memang kalau kita diajari dan diwarisi kebencian

JANGAN TAKUT KARENA YESUS SELALU BERSAMAMU

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESelasa, 01 Juli 2025Injil: Mat. 8 : 23 – 27 “Sebesar apa pun masalah, sakit dan derita yang Anda hadapi saat ini, tapi percayalah bahwa Yesus tak pernah meninggalkanmu. Bangunkanlah Dia dengan doa yang penuh iman maka mujizat pasti akan terjadi dalam hidupmu.” Ketakutan pun dialami oleh para murid

SYARAT MENGIKUTI YESUS

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA KAIRATU DI PULAU SERAMSenin, 30 Juni 2025Injil: Mat. 8 : 18 – 22 “Mengikuti Yesus mendatangkan konsekwensi yang berat secara manusiawi, namun selalu menggembirakan secara batiniah, karena yang didapatkan di akhir hidup adalah keselamatan kekal.” Maka ketika seseorang yang mau mengikuti Yesus masih memberikan syarat yang harus dipenuhinya, Yesus menjawabnya:“Ikutlah

HATI MANUSIAWI YANG BERKARAKTER ILAHI

EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESabtu, 28 Juni 2025PW Hati Tak Bernoda SP MARIAInjil: Luk. 2 : 41 – 51 “Terbuat dari apakah hatimu, Bundaku Maria? Memang engkau tercipta sebagai manusia, tapi kesabaran, ketabahan, ketulusan, kerendahan dan kesucian hatimu telah membuatmu menjadi wanita terkudus di antara para wanita dan hidup di dunia di antara

1 2 3 109