TAMAN DOA BARU DI BUKIT KILYEU DAN KIMANUT, OHOI NAMAR, KEI KECIL AKAN DIBANGUN

BUKIT KEMBAR: “KILYEU DAN KILMANUT”

Setelah pemberkatan Patung Mgr. Joanes Aerts, MSC., dan RD. Eusebius Jamco, maka pagi ini sebelum ke bandara, saya diundang oleh Pastor Paroki, Kepala Desa dan Ketua DPP untuk bertemu di rumah pastoran Paroki Namar, Kei Kecil.

Hasil pertemuan ini menghasilkan beberapa kesepakatan sebagai berikut:

1) Pemberian 2 hektar tanah kepada Keuskupan Amboina untuk dijadikan rumah retret dan tempat istirahat para Romo;

2) Pembangunan Patung Pastor Yohanes Kuster, SJ., yang menjadi Pastor Pembaptis orang-orang Kei pertama di beberapa kampung di Kei Kecil;

3) Pembangunan 2 patung di bukit kembar, yakni:

a) Bukit Kilyeu: Di atasnya akan didirikan patung Maria Bunda Perantara yang tangan kanannya terbuka ke stasi Ngilngof dan tangan kiri terbuka ke stasi Namar;

b) Bukit Kilmanut; Di atasnya akan didirikan patung Pieta

Terima kasih umat paroki St. Petrus dan Paulus Namar ( Mgr. Inno Ngutra: Minnong – Duc in Altum )

keuskupan amboina

Recent Posts

SADAR DAN BERTOBATLAH SEBELUM ORANG LAIN MENANGISIMU

EMBUN ROHANI PAGI DARI STASI FERUNI, PULAU TRANGAN, ARU SELATANKamis, 21 November 2024Injil: Luk. 19…

21 hours ago

KEMBANGKANLAH TALENTAMU

EMBUN ROHANI PAGI DARI STASI SALAREM, KEPULAUAN ARURabu, 20 November 2024Injil: Luk. 19 : 11…

2 days ago

TUHAN SEDANG MENCARIMU

Selasa, 19 November 2024Injil: Luk. 19 : 1 - 10 EMBUN ROHANI PAGI DARI STASI…

3 days ago

MEMOHON KEPADA TUHAN DENGAN PENUH IMAN

EMBUN ROHANI PAGI DARI STASI BELTUBUR, KEPULAUAN ARUSenin, 18 November 2024Injil: Luk. 18 : 35…

4 days ago

PEKA MEMBACA TANDA-TANDA ZAMAN

DAILY WORDS, MINGGU, 17 NOVEMBER 2024HARI MINGGU DALAM PEKAN BIASA XXXIIIBY RP. PIUS LAWE, SVD…

5 days ago

BAGIAN PELAYANAN YANG TERINDAH

Sudah menjadi KEWAJIBAN bahwa setiap kunjungan kanonik diawali dengan Adorasi dan doa jamahan kepada semua…

6 days ago