Day: August 24, 2024
HANYA YESUS YANG DAPAT MENYELAMATKAN
REFLEKSI SINGKAT FIRMAN TUHAN DARI KOTA AMBON MANISEMINGGU, 25 AGUSTUS 2024: BIASA XXIYoh. 6 : 60 – 69 “Berbagialah jiwa yang memutuskan untuk percaya dan menjadikan Yesus sebagai Juruselamat, karena ia mengamini Sang Firman hidup yang akan menuntunnya kepada keselamatan.” Tulisan pada poster yang ditampilkan oleh para pendemo kemarin sangat inspiratif: “Anak tukang kayu yang
BERITA dari Paroki Langgur Yang Mulia.
Stasi Kolser menuju kuasi dan Paroki:Sosialisasi Statuta Keuskupan, Statuta DPP & DKP Bertempat di Gereja Stasi Sta. Immaculata Kolser, diadakan pertemuan DPS dan Pastor Kepala Paroki (Pst. Eko), dua pastor Vikaris Parokial (Pst. Budi & Pst. Steven). Ada empat agenda yang dibahas dalam pertemuan ini yakni:1. Sosialisasi statuta Keuskupan secara garis besar ( pst. Budi).