SIAPKANLAH HATIMU BILA INGIN MENAMPUNG BERKAT
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISESabtu, 06 Juli 2024Injil : Mat. 9 : 14 – 17 “Kadang kita memaksakan orang lain menuangkan air ke dalam gelas kita walaupun gelas itu penuh kotoran atau sementara retak.” Pagi ini Yesus ingatkan kita untuk sebelum meminta berkat, haruslah menyiapkan tempat untuk menampungnya atau menyesuaikan tempat dengan besar […]