EMBUN ROHANI PAGI DARI PENANG, MALAYSIAJumat, 07 Juni 2024Injil : Yoh. 19 : 31 -…
Rekoleksi Uskup dan Pastores Kevikepan Kota Ambon ( Selasa, 15 April 2025 )
Oleh: RD. IGO REFO
“Dunia menantikan kita para Imam, yang memiliki hati seperti Hati Kudus Yesus. Umat kita haus akan gembala yang tidak hanya tahu jalan, tapi mau berjalan bersama. Biarlah Hati Yesus menjadi kompas pelayanan kita, dan kasih-Nya menjadi bahan bakar setia untuk hari-hari kita yang akan datang.”
Renungan 1:
“APAKAH AKU ( PASTOR ) MELAYANI DENGAN HATI?”
Pengantar:
Rekoleksi ini mengajak kita untuk kembali kepada hati; tempat segala sesuatu bermuara dan bermula; tempat paling rahasia, paling jujur, sekaligus paling terluka dalam diri kita; dan tempat yang menjadi pusat keberadaan kita;
1) Krisis Yang Tak Terlihat: Hati yang Mati Rasa:
2) Panggilan untuk kembali ke Hati
3) Tuhan Menyentuh Kita Agar Kita Menyentuh Orang Lain
Kita bertanya diri sebagai Imam:
4) Apakah Kita Masih Berani Menangis?
5) Kembali ke Sumber
Rekoleksi ini bukan ajakan untuk menyesal berlebihan, tapi pulang ke hati untuk menyadari bahwa:
….bersambung….
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISEKamis, 17 April 2025Hari Kamis dalam Pekan Suci dan…
Tadi saya mengunjungi rumah-rumah tempat pengasingan Bung Hatta dan teman teman. Kondisinya masih terawat dengan…
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISERabu, 16 April 2025Hari Rabu dalam Pekan SuciInjil: Mat.…
Rempah rempah menjadi komodoti yang paling dicari bangsa barat. Tahun 1511, datanglah bangsa Portugis. Antonio…
Olah: RP. Jimmy Balubun, MSC Sejak abad 15 Banda Neira merupakan jantung perdagangan international. Bangsa…
Rekoleksi Uskup dan Pastores Kevikepan Kota Ambon ( Selasa, 15 April 2025 )Oleh: RD. IGO…