SUAMI ISTRI PUNYA KEMAMPUAN UNTUK BERSAMA DAN BERSATU SEPANJANG HAYAT
EMBUN ROHANI PAGI DARI KOTA AMBON MANISEJumat, 24 Mei 2024Injil : Mrk. 10 : 1 – 12 ”Dibalik semua pengalaman jatuh dan gagal, di atas kerikil tajam masalah dan pergumulan, terhimpit antara luka dan derita sebagai pasangan, tapi satu hal yang harus suami-istri percayai adalah perkawinanmu dikehendaki oleh Tuhan sehingga Ia memberimu kekuatan untuk bersama […]